Meditasi Mata Ketiga

Cara Meditasi Mata Ketiga

- Ambil posisi meditasi
- Tarik nafas dalam2, dan hembuskan pelan2 seraya menghembuskan seluruh energi negatif dan kotoran dlm tubuh. Ulangi 3-5 kali
- Niatkan seluruh tubuh, dari ujung kepala sampai ujung kaki menjadi sangat santai
- Tetap santai, sekarang rasakan dan sadarilah anda berada dimana. Rasakan kepala anda, bahu, lengan, dada, paha, dan rasakan kaki2 anda yang saling bersentuhan dan menempel ke alas lantai.
- Tetap rileks dan tersenyumlah. Tp ingat jangan sampai anda jatuh tertidur, karena itu berarti meditasi anda telah gagal.
- Selanjutnya pusatkan perhatian anda [ingat!! perhatian bukan kosentrasi]

[Back]
[home]

[c] chambaly


The Soda Pop